Kamis, 24 September 2009

Seulas Sepintas OsPek 08/09

Bismillah hirrahmanirrahim...

Setelah seharian berkelana menyusuri terik dan indahnya kota Pekalongan tercinta, akhirnya sampai juga saya di rumah. Dengan segala debu dan keringat yang masih setia melekat di badan, dengan harap-harap cemas, saya menanti-nanti ekspresi wajah (ekspresi mesti di wajah og..? hehe) Mama Papi ku. Awalnya saya kira beliau-beliau ini bakalan marah, tapi alhamdulillah... yang saya khawatirkan selama perjalanan pulang tidak terjadi! Huuahh... leganya?! Jadi saya sekarang bisa menulis di Blog dengan tenang dan santai.

Tadi saya bersama teman2 OsPek (OSIS dan MPK) 08/09-SMANDUNG tentunya- berkeliling menyusuri pelosok kota nan indah permai ini untuk mencari secuil keikhlasan dari guru2 yang pernah kami sakiti hatinya (semuanya c,hwehe). Dengan kata lain yang lebih singkat, kami bersilaturahmi dan sungkem sama guru2 SMANDUNG. Ya.. walaupun banyak guru2 yang belum dapat ditemui gara2 mudik, tetapi setidaknya beban dosa kami sudah berkurang barang secuil. Banyak juga c anak OsPek yg tidak dapat hadir. Karena mudik juga. Ada yang lagi nengok nenek yang sakit di rumah sakit(Sekti), ada juga yang harus pergi ke Bandar(nama daerah yang saya sendiri tidak tau dimana itu) karena Kakeknya meninggal dunia(mbak mPuTtt). Innalillahi Wainna ilaihi raji'un... Kami turut berduka cita mbak mPuTtt.

Yang namanya OsPek kalau nggak ada yang lucu ya nggak hidup. Sepanjang perjalanan, ada saja yang bisa dijadikan 'bahan'. Ada saja tingkah laku lucu yang kelewat tidak wajar dan sedikit kurangajar muncul. Gitu lah kalau Kasung-kasung lagi kumpul. Semuanya jadi berperut Rufi (perut karet maksudnya). Makan sana, makan sini, sikat sana, sikat sini. Apa lagi ntu dia yang namanya Mas Irzam. Uahh,,, gurunya lagi ceramah, temen2 yang lain lagi pura2 serius, we'e dia malah masih tetep sibuk dengan toples-toples yang ada di mukanya. Guddubbburrrakkk.....

Ya... itu lah yang membuat kami senantiasa hidup bahagia walau tersiksa. Itu juga yang mungkin membuat kami menjadi lebih solid dan kompak. Dan secara tidak langsung, itu juga lah yang memupuskan kecemasan dan kepesimisan (kalau menurutku lebih ke 'meremehkan')OSIS taun sebelumnya dan guru2 pada awalnya. Mereka bilang kami nggak bisa kompak, kami selalu menggerombol, kami tidak peduli,tidak 'kiyeng', tidak mampu,... SAKITTTT... sakittt bener rasanya dibilang gitu (walau secara tidak langsung c bilangY). Dengan tekat dan keyakinan yang kuat, akhirnya kami bisa membuktikan dan mempersembahkan untuk SMANDUNG yang terbaik. Dan, -bukannya sombong ne- Tapi kebanyakan bahkan hampir seluruh kegiatan besar di SMANDUNG lebih sukses dibanding taun sebelumnya waktu kami yang pegang. Bangga rasanya... Huuu... apalagi waktu denger kata "Perfect point.." saat evaluasi KOS dari Pak Kus, uahhh... terharu, bangga, puas rasanya! Di tambah lagi dengan kata-kata bahwa kami bisa mendobrak kebiasaan atau sejarah OSIS SMANDUNG yang selalu, pasti dan pasti waktu evaluasi ada tangis penyesalan dan kemarahan. Di tahun kami, TIDAK..! Tidak ada acara marah2 pas evaluasinya, Ya Allah?! Uda gitu anak kelas xY juga ternyata seneng2 semua, uahh... (Saluttt)

Nggak acara KOS aja yang sukses. HUT, kegiatan awal yang membuat semua pihak ketar-ketir, Sukses juga?! Sebuah perjuangan yang tak terlupakan tentang HUT. Mengingat HUT SMANDUNG itu bulan November, jadi waktu itu masih musim hujan.---> Semua sudah dipersiapkan, background dengan rancangan tulisan 24 th aniversary yang diganti2 dan sempat membuat sedikit pusing pun sudah dipasang. Panggung sudah berdiri kokoh di tengah lapangan. Tinggal besok acaranya, jdier... petir menyambar2?! Dressss,,,, hujan turun begitu lebatnya, dingin menyergap begitu cepatnya. Sampai-sampai huruf-huruf yang sudah tertempel rapi di background ngletek 1 per 1. Perjuangan belum berakhir,,, Kami tidak tinggal diam. Dengan seluruh tenaga dan darah yang masih tersisa para OsPek khususnya yang jantan2 ne, menerjang derasnya hujan demi menyelamatkan background. Sumpah, yang saya rasakan waktu itu hanya satu, eh dua deng, yaitu rasa HARU dan BANGGA. Dan akhirnya apa? Kegiatan yang berlangsung selama 2 hari itu sukses. Semua warga SMANDUNG mengakui bahwa HUT kali ini lebih meriah dan seru dibanding tahun sebelumnya.

Nggak cuma kegiatan itu saja yang sukses, penuh haru dan rasa bangga, kegiatan-kegiatan besar dan kecil yang lain juga sukses besar.... Bangga aku jadi anak OsPek? Kalau kamu?

Selasa, 22 September 2009

Kembalilah...!!!

Bismillah hirrahmanirrahim...

Kembalilah...
Kemablilah seperti yang dulu..
Seperti saat sebuah senyum bukanlah beban,,
Rentetan tawa bukan tanggungan..

Kembalilah..
Kemabali pada waktu dimana tangis tak dikenal,,
Tangis tak berkawan,,
Duka bukan tempat bersemayam..

Kembali...! Kembali, ...!
Air mata itu tak pantas untuknya..!
Ucapkan selamat tinggal padanya..
Pada dia yang membuat harapan itu menjadi asa yang besar..

One Day in Your Life- Jacko

Bismillah hirrahmanirrahim...

One day in your life
you'll remember a place
Someone's touching your face
You'll come back and you'll look around you

One day in your life
You'll remember the love you found here
You'll remember me somehow
Though you don't need me now
I will stay in your heart
And when things fall apart
You'll remember one day...

One day in your life
When you find that you're always waiting
For the love we used to share
Just call my name
And I'll be there

(Oh-oh-oh-oh-oh...)

You'll remember me somehow
Though you don't need me now
I will stay in your heart
And when things fall apart
You'll remember one day...

One day in your life
When you find that you're always longing
for the love we used to share
Just call my name
And I'll be there

(Ohh...)

Senin, 21 September 2009

Kartunis Sinchan TEWAS..!


Bismillah hirrahmanirrahim...

MAEBASHI, KOMPAS.com - Seorang pendaki menemukan mayat, yang diduga mayat Yoshito Usui, kartunis serial terkenal Crayon Shinchan, yang diadaptasi buat TV dan film, di gunung yang membentang di prefektur Gunma dan Nagano, Sabtu (19/9)pagi, kata polisi.

Mayat tersebut direncanakan diangkat dari dasar jurang dalam di Gunung Arafune, Minggu, guna memastikan apakah itu memang mayat Usui (51), yang telah hilang sejak 11 September, kata polisi.

Sebelum ia meninggalkan rumah di Kasukabe, Saitama Prefektur, pada pagi hari 11 September, Usui telah memberitahu keluarganya bahwa ia akan mendaki Gunung Arafune dan akan pulang pada malam hari, kata polisi.

Keluarganya melaporkan ia hilang pada hari berikutnya dan polisi prefektur Saitama telah mencari dia melalui kerja sama dengan polisi di prefektur Gunma dan Nagano.

Usui mulai menggambar cerita Crayon Shinchan mengenai seorang anak laki-laki siswa taman kanak-kanak, Shinnosuke Nohara, yang tinggal di Kasukabe bersama keluarganya, dalam bentuk buku komik yang diterbitkan oleh Futabasha Publishers Ltd. pada 1990.

Kota Kasukabe mengeluarkan kartu izin tinggal khusus buat keluarga Nohara saat peringatan ulang tahun ke-50 kotapraja tersebut dan juga telah menggunakan Shinchan sejak April sebagai maskot kota itu karena upayanya mendukung perawatan anak.

Sumber : http://internasional.kompas.com/read/xml...http://internasional.kompas.com/read/xml/2009/09/19/2152329/Ayah.Shinchan.Tewas.di.G

Minggu, 20 September 2009

Ada yang baru..!

Bismillah hirrahmanirrahim...

Ehh aku punya sesuatu yang baru, nggak tau namanya apa?! Mungkin namanya 'site'. Aku bikinnya dari Multiply. Pokoknya di situ kita bisa upload foto/video, trz tulis2, cari temen, chatting, bisa masukin Blog juja, esz pokok'e komplet welit?! Asyikkkkkk banget... Tapi sayang aku belum ngerti2 amat?!

uYa,,, satu lagi yang baru. Tapi lebih lama dari Multiply-ku c. Blog baru, ia aku punya Blog baru. Kunjungi ya???? Blog-ku : ooleyshonesty.wordpress.com.

Sabtu, 19 September 2009

Awas VIRUS FANTA..!!!

Bismillah hirrahmanirrahim...



Ini adalah salah satu contoh korban VIRUS FANTA. Penderita sangat amat fanatik sekali dengan softdrink bermerk FANTA yang ternyata menimbulkan efek samping yang LUAR BIASA,...

Hati-Hati..!

Kakak Nangis.

Bismillah hirrahmanirrahim...



Nangis kenapa kak???

ehh.. ehh... ntu mainan apa???

Tingkah Laku Anak Kecil ntu TIDAK WAJAR, ANEH, apa LUCU..?

Bismillah hirrahmanirrahim...



Ini kakak waktu kecil dulu...
Bergaya kamu, kak..?!
Ngapain c..?

Jumat, 18 September 2009

Selalu buat ku tertawa terbahak-bahak... 3rd

Bismillah hirrahmanirrahim...

aku tidak bermaksud ngiklan,.. tapi lucu kan??? hhahhahha..

Selalu buat ku tertawa terbahak-bahak... 2nd

Bismillah hirrahmanirrahim...



Ayooo... Bersihkan hati, Bersihkan Pikiran..!
Cuci OTAK... ngeres tuh.. ngeres... hhhah..784764673839330903x

Minal Aidin Wal Faidzin, iah...?


Bismillah hirrahmanirrahim...

Aku mau ngucapin 'Selamat Lebaran' dengan sebuah nyanyian.. Liriknya aja iah? Lagu ini nadanya sama dengan lagu Lebaran yang biasa ada di tipi. Cuma karena ULi ada keturunan dari Timur (Jawa Timur, maksudnya.. :))jadi ennih lagu pakai bahasa MADURA... Simak iah?!?!?!?!?!?!?

ehmmm...ehm..
"Mare apasah sebulen abitah,
Azakat Fitrah noro' parenta Agamah,
Samangken kula Aidul Fitri abungah,
Ngereng kula atelasan abungah sekaleh.

Asalaman ambik ama'ab ma'aban,
Elang dendam,
Adek ngosokna e areh telasan..

Minal Aidin Wal Faidzin
Ma'abeh lahir ban baten..
"

Bagus kannnn...?????
Aku Bangga berdarah MADURA..
Hags..1430x

Lagu dan Kord Gitar “Seberapa Pantas” Artis “Sheila On 7″

Bismillah hirrahmanirrahim...


f Am
Seberapa Pantaskah Kau Untuk ku Tunggu
Dm Am
Cukup Indahkah Dirimu Untuk Selalu ku Nantikan
Gm Am
Mampukah Kau Hadir Dalam Setiap Mimpi Burukku
Gm D# f
Mampukah Kita Bertahan Disaat Kita Jauh

f Am
Seberapa Hebat Kau Untuk ku Banggakan
Dm Am
Cukup Tangguhkah Dirimu Untuk Slalu ku Andalkan
Gm Am
Mampukah Kau Bertahan Dengan Hidupku Yang Malang
Gm D# f
Sanggupkah Kau Meyakinkan Disaat aku Bimbang

Chorus
A#
Celakanya Hanya Kaulah Yang Benar-benar aku Tunggu
Am
Hanya Kaulah Yang Benar-benar Memahamiku
Gm Dm
Kau Pergi dan Hilang Kemanapun Kau Suka
A#
Celakanya Hany Kaulah Yang Pantas Untuk ku Banggakan
Am
Hanya Kaulah Yang Sanggup Untuk aku Andalkan
Gm Dm
Diantara Pedih aku Selalu Menantimu

f Am
Seberapa Hebat Kau Untuk ku Banggakan
Dm Am
Cukup Tangguhkah Dirimu Untuk Slalu ku Andalkan
Gm Am
Mampukah Kau Bertahan Dengan Hidupku Yang Malang
Gm D# f
Sanggupkah Kau Meyakinkan Disaat aku Bimbang

Interlude Dm
Dm f G Dm A# A Gm Dm
A# D# A# D#

A# D#
Mungkin Kini Kau Telah Menghilang Tanpa Jejak
A# D#
Mengubur Semua Indah Kenangan
A# D#
Tapi aku Selalu Menunggumu Disini
Cm f
Bila Saja Kau Berubah Pikiran
Dm A# C
Hoooooo


He


He

Selalu buat ku tertawa terbahak-bahak... 1st

Bismillah hirrahmanirrahim...


banyak banget ne video2 kayak gini d komputerQ. Tapi males uploadnya cz LOLA gila?! kalau pengen nonton yang lain, maen az ke rumahku, hhehehehe. Mungkin ada lebih dari 15 video lucu. Yang lucccccu abiesz...

ntu org CEROBOh ap BODOH ia? Apa terlalu kuattt???

Senin, 14 September 2009

Makanan Lambat Saji..?

Bismillah hirrahmanirrahim...

Sekarang sudah zaman modern. Semuanya juga sudah modern. Semua jadi serba cepat, komunikasi cepat soalnya sudah ada hape. Mau pergi ke mana-mana cepat, soalnya sudah ada banyak banget alat transportasi, dari yang darat, air, udara semua ada dan mudah didapat. Sampai-sampai makanan pun ada yang cepat saji.

Tahu nggak? Dengan hadirnya si makanan modern ini, makanan-makanan tradisional jadi semakin langka dan susah didapat. Bahkan ada yang sampai punah (kayak flora & fauna aja). Bukan berarti kan, ada yang modern, yang tradisional dilupakan? Lagian makan fast food juga nggak bagus buat kesehatan. Kalau hal ini dibiarin gitu aja, bisa-bisa semua negara makanannya seragam. Dan nggak punya makanan tradisional lagi! Ironi sekali, terus kalau kita jalan-jalan ke mana aja makanannya sama semua? Nggak ada lagi tuh yang namanya Wisata Kuliner.

Menanggapi keperihatinan seperti ini, Carlos Petrini kebangsaan Italia, mencoba membuat gebrakan baru. Ia membuat restoran makanan lambat saji. Usahanya ini sudah ia rilis sekitar 20 tahun lalu, dan sampai sekarang sudah 40 negara yang memiliki restoran lamabat saji. Tentunya menu di setiap negara berbeda-beda karena restoran lambat saji ini menyajikan makanan-makanan tradisional setiap negara dengan bahan baku yang 100% organik.

Kapan ya restoran ini hadir di Indonesia? Mungkin dengan adanya restoran lambat saji di Indonesia, kita muda-mudi Pekalongan bisa membudayakan dan melestarikan Megono dan Pindang tetel, seperti harapan teman saya.

PUDARNYA PESONA CLEOPATRA-sinopsis

Bismillah hirrahmanirrahim...

“Pudarnya Pesona Cleopatra” menceritakan tentang kisah seortang anak laki-laki yang dijodohkan oleh ibunya. Dia dijodohkan dengan anak perempuan sahabat ibunya yang bernama Raihana. Dia adalah lulusan Mesir, sedang Raihana adalah lulusan terbaik di kampus dalam negeri dan hafal Al Qur’an. Awalnya dia menolak untuk dijodohkan, namun karena ibunda tercintanya dan karena ia ingin mendapat pahala dari pengorbanannya membahagiakan ibunya, akhirnya ia mau dijodohkan.

Mungkin karena ia terlalu sering hidup di Mesir, ia sudah terpikat akan kecantikan gadis-gadis Mesir yang dianggapnya titisan Cleopatra. Dia kecewa karena ternyata Raihana, tak seperti yang diharapkannya. Dia berwajah babyface dan anggun. Namun tak seperti yang diharap dan tetap tak ada cinta di hatinya.

Beberapa hari sebelum pernikahannya ia berusaha untuk menumbuhkan rasa cinta untuk Raihana. Namun, rasa cinta itu tetap tak datang jua. Hingga hari pernikahannya itu terjadi, tetap tak ada cinta. Pernikahan berlangsung dengan sangat meriah, wajah Raihana begitu berseri-seri, namun tak begitu dengannya. Jika bukan ibunya yang meminta, ia tak kan pernah menikah dengan Raihana.

Layaknya pengantin baru, ia berusaha untuk mesra tapi bukan cinta. Ia berpura-pura bahagia, Hanya karena ia sering membaca ayat-ayatNya saja. Hanya berkah dari Allah yang diharapnya atas baktinya terhadap ibunya. Dua bulan setelah pernikahan, ia membawa istrinya, Raihana ke rumah kontrakannya di Malang.

Hari demi hari ia lewati bersama dengan orang yang samasekali tak dicintainya. Pikirannya masih juga terhipnotis oleh kecantikan aura gadis-gadis Mesir. Itu membuatnya semakin merasa meneyesal menikahi Raihana. Hingga pada suatu hari Raihana merasa agak terganggu oleh perilaku suaminya tersebut. Lalu Raihana menanyakan mengapa suaminya tercinta, tempatnya mencari ridho Allah begitu bersikap dingin dengannya. Tidur pun ia lebih sering di ruang tamu atau di ruang kerjanya, dibandinng dengan istrinya. Dia menjelaskan bahwa tidak ada yang perlu dipermasalahkan, namun ia menyebut istrinya itu dengan sebutan ”mbak”. Betapa hancur hati Raihana. Sampai-sampai Raihana memeluk kakinya, memohon kasihsayang kepadanya.

Setahun sudah usia pernikahannya. Ia tetap tidak bisa melupakan kecantikan titisan Cleopatra, dan ia belum bisa mencintai istri yang begitu mengabdi kepadanya, yang begitu perhatian kepadanya, yang selalu mengingatkannya untuk sholat, yang selalu merawatnya dikala sakit. Pada suatu hari mereka diundang ke sebuah pernikahan salah satu saudara dekatnya. Saat memberi tahukan berita tersebut Raihana begitu senang karena suami tercintanya memanggilnya dengan panggilan ”dinda”. Raihana sekarang sudah merasa dianggap sebagai seorang istri. Meskipun sebenarnya, dia hanya merasa sedikit keterlaluan dengan sikapnya yang acuh tak acuh pada istrinya selama ini.

Mereka berdua datang ke acara pernikahan itu. Mereka di sambut dengan penuh suka-cita. Di sana mereka begitu dielu-elukan. Mereka dianggap sebagai pasangan ideal, namun dia sedikit illfeel dengan anggapan tersebut. Semua sanak saudara ada di sana, termasuk ibu dan mertuanya. Yang tak disangka olehnya, ibunda tercintanya yang membuat ia menikahi Raihana mengutarakan keinginannya untuk segera memiliki seorang cucu dari mereka. Raihana sangat senang. Tapi suaminya, sangat kacau.

Setelah peristiwa yang membuat dia kaget, dia mencoba bersikap bersahabat dengan Raihana. Dia berpura-pura kembali mesra dengan Raihana, sebagai suami betulan. Beberapa bulan kemudian Raihana hamil. Wajahnya bertambah manis. Tetapi tetap belum ada cinta di hati dia.

Keluarga bersuka cita semua. Namun hati dia menangis karena cinta tak kunjung tiba. Dia terus saja berharap dan berdoa kapada Allah agar cinta itu segera hadir.

Sejak itu dia semakin sedih sehingga Raihana yang sedang hamil tidak dia perhatikan lagi. Setiap saat nurani dia menenyakan diamana tanggung jawabnya sebagai seorang suami. Dia hanya diam dan mendesah sedih.

Dan akhirnya datanglah hari itu, usia kehamilan Raihana memasuki bulan ke enam. Raihana minta ijin untuk tinggal bersama orangtuanya dengan alasan kesehatan. Dia mengabulkan permintaan Raihana dan dia mengantarkan Raihana kerumahnya. Karena rumah mertuanya jauh dari kampus tempat dia mengajar, mertua dia tak menaruh curiga ketika dia harus tetap tinggal dikontrakan. Ketika dia pamitan, Raihana berpesan pada dia untuk mencairkan tabungan Raihana yang buku tabungannya di letakkan di bawah bantal dan nomer pinnya adalah tanggal pernikahan mereka untuk menambah biaya persalinan.

Setelah Raihana tinggal bersama ibunya, dia merasa sedikit lega. Setiap hari dia tidak bertemu dengan orang yang membuat dia tidak nyaman. Entah apa sebabnya bisa demikian. Hanya saja dia merasa sedikit repot, harus menyiapkan semua kebutuhannya. Tetapi itu bukan menjadi masalah besar baginya karena dia sudah punya pengalaman hidup sendiri saat kuliah di Mesir dulu.

Waktu terus berjalan, dan dia merasa nyaman tanpa Raihana. Suatu saat dia pulang kehujanan. Sampai rumah hari sudah petang, dia merasa tubuhnya benar-benar lemas. Dia muntah-muntah, menggigil, kepalanya pusing dan perutnya mual. Saat itu terlintas dihatinya andaikan ada Raihana, pasti ada yang telah menyiapkannya air panas, bubur kacang hijau, membantu mengobati masuk angin dengan mengeroki punggungnya, lalu menyuruhnya istirahat dan menutupi tubuhnya dengan selimut. Malam itu dia benar-benar tersiksa dan menderita. Dia terbangun jam enam pagi. Badannya sudah segar. Tapi ada penyesalan dalam hatinya, dia belum sholat Isya dan terlambat sholat subuh. Baru sedikit terasa, andaikan ada Raihana tentu dia tak meninggalkan sholat Isya, dan tidak terlambat sholat subuh.

Lintasan Raihana hilang seiring keberangkatannya mengajar di kampus. Apalagi dia mendapat tugas dari universitas untuk mengikuti pelatihan mutu dosen mata kuliah bahasa arab. Diantaranya tutornya adalah professor bahasa arab dari Mesir. Dia jadi banyak berbincang dengan professor itu tentang Mesir. Dalam pelatihan dia juga berkenalan dengan Pak Qalyubi, seorang dosen bahasa arab dari Medan. Dia menempuh S1-nya di Mesir. Pak Qalyubi menceritakan satu pengalaman hidup yang menurutnya pahit dan terlanjur dijalani. Dia sangat mersa senang dan antusias sekali mendengar cerita yang akan diceritakan oleh orang yang sangat dihomatinya itu. Pak Qalyubi memulai ceritanya dengan melontarkan satu pertanyaan yang membuatnya, mengingat kembali istri yang hampir dilupakannya itu. Pak Qalyubi bertanya, apakah dia sudah memiliki istri. Lalu bertanya lagi, apakah istrinya itu orang Indonesia atau orang Mesir. Dia menjawab apa adanya. Pak Qalyubi pun mulai menceritakan kisah hidupnya yang panjang dan memilukan.

Dulunya ia pernah mengenyam bangku kuliah di Mesir. Dulu ia juga sangat mengagumi dan memuja-muja gadis-gadis Mesir. Dan pada suatu hari ia dikenalkan dengan seorang gadis Mesir yang tidak lain adalah anak dari pemilik kos-kosan yang ia tinggali. Tak lama setelah itu, bunga-bunga cinta mulai menghiasi hubungan mereka. Teman-teman sesama Indonesia yang mengekos di tempat yang sama dengannya memperingatinya tentang kebusukan hati gadis titisan Cleopatra itu, namun karena sedang dilanda asmara ia sama sekali tak menghiraukan nasehat teman-temannya. Ia menganggap teman-temannya itu hanya iri melihat keberhasilannya mendapatkan cinta seorang gadis yang ayunya bukan kepalang. Setelah lulus, dinikahi dan dibawanya wanita Mesir itu ke Indonesia. Awalnya, kehidupan dirasa sangat bahagia dan meyenangkan dengan seorang istri yang cantik. Namun, lambat laun tingkah laku istrinya itu membuatnya sedikit pusing. Keinginannya membeli barang-barang mahal membuat Profesor itu kualahan. Istrinya selalu meminta uang yang banyak, tetapi hanya untuk berfoya-foya tanpa menghiraukan keringat sang suami yang mencari nafkah. Hingga pada suatu hari, di saat Pak Qalyubi sedang dilanda krisis ekonomi, dia tak mampu lagi memenuhi segala keinginan istrinya. Tak diduga, istrinya pergi tanpa izinnya sambil membawa ketiga anaknya ke Mesir. Pak Qalyubi tak mampu berbuat apa-apa, mengingat kondisi keuangannya yang sedang acak kadut. Beberapa minggu setelah itu, dia mendapat surat dari Mesir. Sungguh terkejut hatinya, ketika yang didapati adalah surat cerai dari istrinya. Tak ada harapan lagi untuk bertemu wanita Mesir yang rupawan itu. Tak ada lagi kesempatan untuk bercengkrama dengan anak-anaknya. Sesal tak menjadi obat segala khilafnya. Dia hanya bisa termangu, meratapi nasib malangnya.

Mendengar cerita Pak Qalyubi, hatinya tersentuh. Terlintas dibenaknya, istri yang sedang hamil tua, yang baik, perhatian, ramah, patuh, mengandung darah daging buah cintanya. Dengan sigap tiba-tiba ia pamit dan cepat-cepat pulang ke rumah kontrakannya.

Kemudian ia mengambil buku tabungan istrinya dan mengambil uangnya di bank. Dengan uang itu-dan sedikit tambahan darinya- ia membeli segala perlengkapan melahirkan dan perlengkapan bayi. Saat itu adalah saat dimana ia baru menyadari betapa ia beruntung mendapat seorang istri yang shalehah. Dengan hati berbungan-bunga kemudian ia mendatangi rumah mertuanya yang menjadi tempat tinggal sementara istrinya selagi ditinggal seminar.

Namun, tak disangka dan tak dinyana olehnya. Yang didapati saat itu adalah berita duka, kematian istrinya. Hatinya begitu sakit. Telinganya seakan menolak dan tak percaya. Lalu mertua yang tahu perasaannya itu meminta maaf padanya karena tidak memberi kabar apapun tentang kematian dan penyebab istrinya yang meninggal 3 hari lalu. Sebelum meninggal istrinya, berpesan terhadap ibunya untuk tidak memberi tahu tentang sakitnya, karena ia tidak mau mengganggu sang suami yang sedang mengikuti penataran penting di tempat mengajarnya.

Dengan hati hancur dan penuh penyesalan, dia dengan diantar mertuanya mendatangi makam sang istri. Di sana mereka berdoa bersama. Semoga arwahnya dapat diterima di sisi-Nya. Amin.

FRANKENTEIN-sinopsis

Bismillah hirrahmanirrahim...

Ibu Frankenstein adalah seorang yang baik dia suka mengunjungi keluaga-keluarga miskin. Saat ia berkunjung ke sebuah rumah petani miskin yang mempunyai 4 anak laki-laki dan yang termuda adalh seorang anak perempuan yang manis, ibu frankenstein memutuskan untuk merawatnya sebagai anaknya sendiri. Anak itu bernama Elizabeth Lavenza. Lalu orangtua Frankenstein memiliki seorang anak laki-laki bernama Ernest yang usianya 7 tahun lebih tua dari Frankenstein. Lalu, memiliki anak laki-laki lagi bernama William.

Victor Frankenstein sangat ingin tahu tentang rahasia kehidupandia selalu senang mempelajari fakta-fakta yang ada di jagad raya ini. Pertama ia tertarik pada petir, lalu listrik dan lain sebagainya. Dia pun tumbuh menjadi seorang laki-laki yang pandai.

Saat usianya menginjak 17 tahun orangtuanya memutuskan mengirim Frankenstein untuk melanjutkan sekolahnya ke Universitas Ingoldstadt. Namun sebelum keberangkatannya, sebuah peristiwa menyedihkan terjadi. Elizabeth sakit parah dan hidupnya dalam bahaya. Ibunya selalu berada di sebelah ranjangnya untuk merawat Elizabeth siang dan malam. Tiga hari kemudian, Elizabeth membaik. Namun sekarang ibu yang sakit parah. Selama beberapa hari, Frankenstein sekeluarga merawatnya. Dan pada akhir hayatnya, ia berkata pada ayah, Frenkenstein dan Elizabeth bahwa ia ingin kelak Elizabeth dan Frankenstein akan menikah.

Akhinya, Frankenstein pun pergi untuk menuntut ilmu di Ingoldstad yang dulu sempat tertunda. Di sana ia belajar tentang banyak hal. Dia pun hampir setiap hari melakukan percobaan-percobaan di laboraturium. Terkadang dia menghabiskan malamnya di sana. Kini dia tertarik pada rahasia kehidupan. Frankenstein melihat bagaimana kematian selalu berhasil mengalahkan kehidupan. Ia hendak memutar logika yang telah sejak lama diakui sebagai kebenaran mutlak ini, yakni kematian juga bisa menciptakan kehidupan. Diapun mencoba menciptakan makhluk hidup dari potongan-potongan mayat ditambah dengan rumus-rumus rumitnya. Dia mengerjakan pekerjaan kerasnya kamar lantai atas rumah kontrakannya yang tak jauh dari Ingoldstadt. Dia menyelesaikan pekerjaannya seorang diri tanpa adas yang tahu.

Dari usaha kerasnya yang tanpa batas inilah kemudian tercipta sesosok makhluk baru yang mengerikan. Makhluk itu bertubuh tinggi, besar, kulit kuning yang hampir tidak dapat menyembunyikan jaringan otot dan pembuluh darah di bawahnya, rambut sehitam beledu panjang dan lebat, mata sewarna dengan lekuk mata, wajah keriput dan bibir lurus berwarna hitam.

Apa yang terjadi kemudian pada diri Frankenstein adalah kekecewaan mendalam. Setelah makhluk ciptaannya hidup, ia membayangkan kengerian yang menyesakkan napas serta rasa jijik yang mencekik, apalagi di kemudian hari makhluk ciptaannya yang kekuatannya berpuluh-puluh kali kekuatan manusia biasa itu menunjukkan sifat-sifat jahat dan pendendam. Makhluk itu pernah berkata bahwa ia akan membuat Frankenstein terus menderita dan tidak akan memiliki kebahagiaan seperti dirinya.

Karena terlalu kaget akhirnya Frankenstein pun jatuh sakit selama berbulan-bulan, ia pun selalu memikirkan ucapan-ucapan monster tersebut. Setelah mendengar kabar bahwa dia sakit, Clerval pun datng menjenguk dan merawatnya hingga ia sehat. Lalu, Frangkenstein pun menulis surat untuk keluarganya di Jenawa, ia menjelaskan bahwa ia di sana baik-baik saja.

Beberapa bulan setelahnya, keadaan menjadi membaik. Sepucuk surat dari ayahnya diterimanya. Dalam surat itu ayahnya berkata bahwa adiknya William yang sangat manis meninggal dunia. Setelah 6 tahun tidak pulang ke Jenawa, Frankenstein pun pulang. Ternyata polisi telah menemukan pembunuhnya, Justine Moritz. Semua orang tidak memercayainya. Dia adalah anak yang baik, dia pun tidak memiliki alasan untuk membunuhnya. Namun, hukuman tetap harus dijalani walau semua anggota keluarga korban tak satu pun memercayainya. Akhirnya Justin Moritz pun divonis hukuman mati.

Frankenstein menyadari bahwa tidak mungkin itu perbuatan Justine, dia mengira itu adalah perbuatan si Monster! Dia mengira monster itu membuat seolah-olah Justine lah pembunuhnya. Frankenstein pun sangat merasa bersalah.

Dua bulan setelah kematian Justine, Frankenstein memutuskan pergi ke pegunungan Chamonix. Setelah tiba di sana ia pun langsung tidur karena kelelahan. Keesokan harinya ia mendaki puncak Montavert. Di sana ia bertemu dengan si monster. Frankenstein pun meluapkan semua amarahnya saat itu dengan mencacimaki si monster. Monster itu pun juga meluapkan rasa marahnya di sana, rasa marah ke pada Frankenstein yang telah menciptakannya tanpa memberi kebahagiaan.

Monster itu bercerita bahwa selama dua bulan ini dia hidup di sebuah rumah kosong. Tak jauh dari rumah itu ada sebuah rumah kecil dengan penghuni yang hidup bahagia. Monster ingin hidup bahagia seperti mereka. Di sana ada seorang perempuan yang cantik dan baik hati, Monster pun jatuh hati terhadap perempuan itu. Namun, si Monster sadar jika ia menunjukkan dirinya di hadapan mereka, mereka emu pasti lari ketakutan.

Lalu si Monster pun berjanji pada Frankenstein tidak akan mengganggu hidupnya, tidak akan membuat hidupnya menderita lagi. Namun dengan satu syarat. Dia ingin dibuatkan satu monster wanita untuk menjadi pasangan hidupnya dan membuatnya bahagia.

Frenkenstein pun menyanggupinya. Lalu dia pun mulai membuat seorang monster wanita di Skotlandia di sebuah tempat yang tenang dan sendiri.

Saat pembuatan monster wanita setengah jadi, tiba-tiba Frankenstein kebingungan menghampirinya. Dia berfikir dengan adanya dua monster maka akan ada dua kekacauan pula. Lalu dia menghentikan pekerjaannya itu. Tetapi monster itu tahu apa yang dilakukan oleh Frankenstein. Monster mengerikan itu pun marah besar lalu menghampiri Frankenstein dan Monster it mengancamnya.

Lalu Frankenstein pergi ke London untuk menemui sahabatnya, Clerval. Sudah berhari-hari ia ada di kapal kecil yang membawa dirinya seorang diri menuju London. Karena kelelahan Frankenstein pun tertidur, namun saat ia bangun dia berada di tempat yang ia tidak kenal.

Lantas ia menanyakan hal yang membuatnya bingung itu ke pada orang-orang yang ada di sana. Saat ia bertanya, ia malah dituduh dengan tuduhan sebagai pembunuh. Karena sebelumnya di sana terjadi pembunuhan dan pembunuhnya diketahui memakai perahu seperti Frankenstein. Dia pun terkejut karena tidak tahu apa-apa. Ia pun dijebloskan dalam penjara sambil menunggu persidangan.

Saat ayahnya mendengar berita tersebut ayahnya langsung datang menengok sambil membawakannya seorang pengacara. Dan akhirnya Frankenstein tidak terbukti bersalah dan dibebaskan. Kemudian ayahnya memberinya berita duka yang datang dari sahabatnya, Clerval. Ia sudah tewas. Fgrankenstein terkejut.

Namun kehidupan tetap berjalan, Frankenstein yang sudah lama tidak pulang ke Jenawa, pulang ke Jenawa bersama ayahnya. Saat tiba di sana ia bertemu dengan Elizabeth. Ayahnya pun ingin ia lekas-lekas menikahi Elizabeth.

Tak lama setelahnya, Frankenstein menikah. Setelah menikah ia dan istrinya, Elizabeth pergi berlibur. Namun saat malam pertama ia menikmati liburannya itu, Elizabeth tewas terbunuh monster, dengan cara dicekik dan digantung.

Beberapa bulan setelah kematian Elizabeth, ayahnya pergi menyusulnya. Ayahnya meninggal karena sakit. Sakitnya disebabkan oleh kesedihannya ditinggal Elizabeth.

Frankenstein pun marah besar. Ia memutuskan untuk mencari Monster itu ke mana-mana. Ia berhasil menemukannya namun Monster itu selalu bisa kabur dan membuatnya lebih marah lagi. Saat pencariannya itulah, ia Frankenstein bertemu dengan sekelompok orang dengan pemimpin bernama Robert Walton yang melakukan perjalanan ke kutub utara.

Walton menemukan Frankenstein dalam keadaan kurus, lemah dan sakit. Waton pun mengajaknya turut berlayar bersamanya. Dalam perjalanan menuju ujung paling utara bumi, Frankenstein menceritakan kisahnya dengan Monster tersebut.

Malangnya, dalam perjalanan mereka terjebak badai dahsyat yang menyebabkan hampir seluruh awak kapal meninggal. Frankenstein sakit parah dan sangat lemah saat itu. Dia tidak mampu berdiri dari ranjangnya.

Saat genting itulah ia bertemu dengan monster. Walton pun menyaksikan pertemuan keduanya dan mendengarkan percakapannya. Sebelum Frakenstein berbicara banyak,ajal menjemputnya. Dan saat itu pula lah Monster itu menyatakan penyesalannya yang mendalam karena telah menyakiti penciptanya ke pada Walton yang saat itu sangat ketakutan. Lalu dengan cepat Monster itu loncat dari kapal dan tak terlihat lagi. Itu lah akhir dari kisah mengerikan ini.

Opera Van Java Sahur Menu Sahur Favorit

Bismillah hirrahmanirrahim...

aiiahhh.... Sahur, kenapa ya harus malem2? Mata masih ngantuk, badan masih lengket sama kasur, ouhff... Males, mungkin adalah salah satu alasannya. Dingin, juga alasan nggak mau pisah sama selimut. Tapi kalau mau dapat pahalanya puasa di bulan Ramadhan, ya ennnih salah satu caranya.

Tapi Ramadhan tahun ini, waktu sahur adalah waktunya ketawa-ketiwi ku. Setelah kemarin seharian penat sama tugas2 sekolah, waktu sahur ini ni yang bikin kita jadi fres lagi. OPERA VAN JAVA, jawabannya. Jujur, gara2 OVJ, sahur jadi lebih semangat.

Ada Aziz yang selalu gagap dan legawa kalau disiksa. Ada Andre dan Sule yang juga keranjingan nyiksa si Aziz. Uuahh.... ngatuknya ilang deh?! DIJAMIN.

Jadi kalau sahur, nggak bisa lepas deh dari OVJ.

Minggu, 13 September 2009

Hadirnya BAYI si Manusia Baru Tanpa Dosa



Bismillah hirrahmanirrahim...


Bismillah hirrahmanirrahim...

Hari Senin, tanggal 29 Juni 2009... Waktu itu aku masih ada di dalam sunyi dan dinginnya puncak Petung, guna mengikuti acara pengkaderan/pelantikan Pengurus PMR 09/10. Di sana nggak ada sinyal (xl), terpaksa hp mati tak bermanfaat, tergeletak begitu saja dengan charger yang sudah dipersiapkan dan pulsa yang sudah diisi full. Jadi nggak bisa berkomunikasi sama keluarga deh... nggak bisa sms-an sama temen yang ada di bawah deh... Tapi tetap yang dirasa di sana hanya kebahagiaan dan kegembiraan. Di tambah dengan senangnya aku yang baru pertamakali masuk menikmati segarnya air terjun Curug Muncar. Uuahh...

Hari berikutnya... Sudah naik 'bis sapi' neh... Mau pulang. Badan rasanya kayak habis dihajar masa, kebentok-bentok gara-gara jalannya kayak jet-coster. Ngantukkk banget soalnya waktu malem2 dibangunin(reseh). Huahh, akhirnya ada sinyal juga ketika sampai Doro. Seketika aku nyalain hp-ku. Dan... tuling..tuling.. towettt.. towett... hp-ku bunyi terus, ehh ternyata selama aku di Petung banyak banget orang yang sms aku. Ku buka satu persatu smsnya. Selidik punya selidik, semua sms itu datangnya dari keluarga dan saudara-saudara ku. Yang keluarga ku isi sms-nya adalah berita kelahiran adek baruku. Yang saudara jauh, sms-nya ucapan2 selamat giu deh..

Uuahh... harus seneng apa sedih ya..??? Adek lahir pas aku nggak ada di samping Mamah. Kasian Mamahku, nggak ada aku, nggak ada Mas Ais yang emang waktu itu lagi sibuk cari universitas, bolak-balik pekalongan-semarang-solo.

Begitu kakiku menginjak tanah SMANDUNG, aku langsung dijemput Papi.. terus pulang ke rumah dan siap2 berangkat lagi. Tapi berangkatnya ke Rumah Bersalin Aisyah, pekajangan. Senagnya hatiku.... Imutnya adekku... Bahagianya keluargaku..

Pengen Kolak Biji Salak ne,.... gmn caranya ya?


Bismillah hirrahmanirrahim...

Selama bertahun tahun ULi puasa, sekalipun ULi belum pernah makan yang namanya kolak biji salak. Liat wujudnya secara langsung aja, belum pernah. Dan sekarang ULi pengen banget ne makan ntu kolak yang katanya khasnya bulan Ramadhan... Tapi gimana cara mendapatkannya ya? Sedangkan di sekitar rumahku nggak ada satupun penjual ta'jil yang jualan kolak biji salak, Hufftttt.... Mamah juga nggak tau gimana cara bikinnya?!

Tetapi akhirrrnya.... Google search membantu aku?! Google memang memberi kemudahan ya? Semoga nggak cuma ULi aja yang terbantu sama Google. Pasti senang ya kalau bisa bantu banyak orang kayak google. ULi juga pengen bantu banyak orang dengan mendirikan Blog ne, hhah...58734658467x. Semoga bermanfaat....

Ini hasil searching saya lewat google..:

"
berhubung sekarang bulan puasa, rasa kurang lengkap klo tidak mencicipi kolak biji salak...
berikut resep nya :

Bahan-bahan biji salak:
1. 400 gram ubi merah
2. 100 gram tepung kanji
3. 1/2 sendok teh garam
4. 25 gram gula pasir
5. 1500 ml air(rebus)

Bahan Kuah :
1. 500 gram gula merah
2. 1750 ml air (rebus)
3. 2 lembar daun pandan
4. 1/2 sendok teh garam

Bahan Santan :
1. 500 ml santan dari 1 buah kelapa
2. 2 lembar daun pandan
3. 1/2 sendok teh garam


Cara membuat :
1. kukus ubi merah dan haluskan
2. campurkan ubi merah yang telah dihaluskan dengan tepung kanji,gula pasir dan garam, dan aduk rata.
3. setelah di aduk rata, dibentuk lonjong bulat (bisa jg sesuai selera anda)
4. rebus dalam air mendidih hingga terapung lalu tiriskan

Kuah :
1. rebus air hingga mendidih lalu masukkan gula merah dan aduk rata
2. setelah diaduk rata masukkan daun pandan dan garam, dan aduk rata kembali.
3. lalu dinginkan

Santan :
1. rebus santan kelapa hingga mendidih aduk rata
2. masukkan 2 lembar daun pandan beserta garam, aduk rata
3. dinginkan

Cara penyajian :
masukkan seluruh biji salak kedalam kuah gula merah (bisa disajikan dengan es atau sesuai selera anda) dan pisahkan dengan santan.



WALA !! JADILAH KOLAK BIJI SALAK !!"

Rabu, 09 September 2009

Bila Aku Jatuh Cinta

Bismillah hirrahmanirrahim...


Bila aku jatuh cinta
Aku mendengar nyanyian
1000 dewa dewi cinta
Menggema dunia

Bila aku jatuh cinta
Aku melihat matahari
Kan datang padaku
Dan memelukku dengan sayang

Bila aku jatuh cinta
Aku melihat sang bulan
Kan datang padaku
Dan menemani aku

Melewati dinginnya mimpi
Melewati dinginnya mimpi…aa…a…a.

Bila aku jatuh cinta… jatuh cinta
Bersama dirimu
Peluk aku…dan ciumlah aku
Sayang…

Dia... Hhikks?!

Bismillah hirrahmanirrahim...

Huwh... Kenapa ya? Kemarin aku uda yaqin banget kalau aku cuma KAGUM. Tapi hari ini... adduhh. Aku jadi takut?! Jangan ahh... jangan sampai?! Aku masih terlalu polos untuk sakit hati(hahahahahaha.. (:)Ya Allah semoga ini bukan yang seperti aku fikirkan... Semoga aku hanya mengaguminya... tiddddak?! tollllongngngngng......

Apa aku kasih kesempatan temenku yang kagum sama dia untuk lebih dekat dengan dia ya? Itu untuk ngetes, kalau aku cembokurr,,, berarti, tiddddakkk?! Jangan a... Biarlah temenku yang bahagia, mungkin dengan itu aku bisa tidak memikirkan yang tidak2.. Dan kembali NORMAL..?! Be a NORMAL person..!

Selasa, 08 September 2009

BuBeR CEPALOUW...

Tempatnya di rumah Selma,Tangkil, tepatnya kurang tau. Dddduh,,, senangnya hatiku, endingnya tadi seneng2 banget. foto2 bareng, g pas2, tapi karena uda rezeqi ya akhirnya pas. Yang bikin sedih ntu waktu pulang ke rumah, bukan sambutan hangat, senyuman manis, atau rasa penasarannya Mamah yang bikin aku semangat cerita tentang buber tadi, tapi Mamah malah marah, Huft?! Jadi g bisa tulis panjang2 ne.. bye?!

iHhhiRrrr...... CINTA? hahahahaha

aggggggggggg.... ternyata bukan cuma aku aja yang merasa seperti itu?! temen ku juja. Aku jadi bsa menyimpulkan bahwa itu bukan rasa yang bukan2. Tetapi rasa yang wajar ketika seseorang melihat makhluk Tuhan lainnya yang nyaris sempurna. Terjebak dalam cinta monyet, huft?! attutt.... Soalnya aku sering banget liat temenku yang mungkin itu di bawah alam sadarnya dia, melakukan hal2 yang tidak logis hanya untuk memperjuangkan satu kata yang ia panggil "cinta". Yang sudah jelas itu bukan yang kekal dan abadi. Karena cinta yang kekal dan abadi itu hanya milik Allah. Allah SWT, hanya itu, titik! Dan ada beberapa cinta2 kekal lain c.. seperti cinta kita terhadap Nabi Muhamad SAW, dan semua ciptaan-ciptaan-Nya?! Termasuk Ayah dan Ibu, itu sih wajib kalau g mau dibilang anak durhaka... hhahhahhahh...48574986758976857xjadi lega?! ahhhh... Aku kagum sama dia?! Dan aku yaqin ada yang Allah simpan untuk aku.. dan untuk teman2 ku yang sabar dan diberi cobaan.

-tapi c mungkin juja itu isyarat atau tanda dari-Nya, ha.....-siapa juga yang tau?-yang jelas, sekarang aku mau cari ilmu yang banyak(tapi yang aku suka,hhahha....56546750986759x)-dan aku juga mau cari sebanyak-banyaknya teman...-

Sabtu, 05 September 2009

I LOVE OSPEK 08/09

Hhhhah.... akhirnya?! LPJ perpisahan sama KOS uda terlaksana. Leggga.. Walaupun rapatnya sampai sore, dan walaupun g bisa buka di rumah?!Tapi ULi seneng bangetttt... Tadi pas buka, suasana kekeluargaannya terasa sekali. Kita semua anak OSPEK duduk di lapangan secara melingkar dalam kegelapan malam, terus makan bareng2. Dan yang nggak akan pernah ketinggalan kalau anak OSPEK kumpul adalah... NGELAWAK?! Guyon nek cara jawane?! Bercanda-canda ria bersama teman2, huuuuh.... kapan lagi?



Pokoknya, ULi Cinta dan Sayang dan Bangga dan Bahagia dan Bersyukur dan segala galanya untuk OSPEK 08/09....

I LOVE OSPEK 08/09

Jumat, 04 September 2009

I'M NOT OKAY - My Chemical Romance

Well if you wanted honesty, that's all you had to say.
I never want to let you down or have you go, it's better off this way.
For all the dirty looks, the photographs your boyfriend took,
Remember when you broke your foot from jumping out the second floor?

I'm not okay
I'm not okay
I'm not okay
You wear me out

What will it take to show you that it's not the life it seems?
(I'm not okay)
I've told you time and time again you sing the words but don't know what it means
(I'm not okay)
To be a joke and look, another line without a hook
I held you close as we both shook for the last time take a good hard look!

I'm not okay
I'm not okay
I'm not okay
You wear me out

Forget about the dirty looks
The photographs your boyfriend took
You said you read me like a book, but the pages all are torn and frayed

I'm okay
I'm okay!
I'm okay, now
(I'm okay, now)

But you really need to listen to me
Because I'm telling you the truth
I mean this, I'm okay!
(Trust Me)

I'm not okay
I'm not okay
Well, I'm not okay
I'm not o-fucking-kay
I'm not okay
I'm not okay
(Okay)

OPEN YOUR EYES - AlterBridge

Looking back I clearly see
What it is that's killing me
Through the eyes of one I know
I see a vision once let go
I had it all

Constantly it burdens me
Hard to trust and can't believe
Lost the faith and lost the love
When the day is done

Will they open their eyes
And realize we are one
On and on we stand alone
Until our day has come
When they open their eyes
And realize we are one

I love the way I feel today
But how I know the sun will fade
Darker days seem to be
What will always live in me
But still I run

It's hard to walk this path alone
Hard to know which way to go
Will I ever save this day
Will it ever change

Will they open their eyes
And realize we are one

Still today we carry on
I know our day will come
When they open their eyes
And realize we are one

Will they open their eyes
And realize we are one
(its hard to walk this path alone
hard to know which way to go)
Will they open their eyes
and realize we are one
(lost the faith and lost the love when the day is done)

Will they open their eyes
And realize we are one

If I were you-Hoobastank

You seem to find the dark when everything is bright
You look for all thats wrong instead of all thats right
Does it feel good to you to rain on my parade
You never say a word unless its to complain
Its driving me insane

If i were you
Holding the world right in my hands
The first thing I'd do
Is thank the stars for all that i have
If i were you

Look what surrounds you now
More than you ever dreamed
Have you forgotten just how hard it used to be
So whats it going to take
For you to realize
It all could go away in one blink of an eye
It happens all the time

If i were you
Holding the world right in my hands
The first thing I'd do
Is thank the stars above
Tell the ones I love that i do
If i were you 4x

So whats it going to take
For you to realize
It all could go away in one blink of an eye
It happens all the time

If i were you
Holding the world right in my hands
The first thing I'd do
Is thank the stars above
For the ones I love
Take a breath and enjoy the view
Live the life that I've wanted to
If i were you 3x

Hiasi SMANDUNG dengan BATIK PRESTASInya... part 2


Ternyata membatik itu tidak sesulit yang dipikir... tapi ngeri kalau kena malamY?! Tadi aku seneng2 tok disana, tapi sayang kameraY low-bath, jadi g banyk foto2 deh sama anak separouw.. Tapi bagaimana pun juja, disana menyenangkan..... Batik dr Cirebon yang ada kaligrafiY,,, euy?! baggggus banget?! Tapi sayang, kata mbak guideY, batik yang ntu biasaY dipakai untuk nutupin mayat?! ehmmm.... ko jadi merinding ya? I DO LOVE YOU, BATIK....?!

-Perasaan aneh ntu sudah mulai pudar,.. akhirY!-

Kamis, 03 September 2009

Hiasi SMANDUNG dengan BATIK PRESTASInya...

Uuahh... hr ini senang sekali (kayaknya ..)?! Nanti anak Separouw mau ke Museum Batik Kota Pekalongan atas perintah dari guru seni kami yang tercinta, bapak Andiiii....(plokk..plokk..plokk)

Tadi rapat muter2, hasilY nd ada yang sesuai. Ya gitu lah kalau g ada yang mau ngalah. Tapi dengan besar hati anak Separouw tidak lagi mementingkan egoY masing2?! (Yeei... plokk...plokk..plokk)

Nanti di sana, selain kami lihat2 batik, kami juga latihan membuat batik?! Uuuahhhh, ULi bisa nd yo?? rasa2Y kok sulit ya? Aku jadi kasian sama kelompokku, takutY bukanY bantu bikin batik malah ngerecohin tok + ngerusak karya mereka... agggg?! Jadi serba salah.. Tapi kita semua harus OPTIMIS...(apa c? nd nyambung babarblast..!)


-perasaanY masih kayak kemarin, tapi uda lumayan bisa mengalihkan pikiran yang nggak2..-

BeNaNg RrruWweTtt...

Masih sama seperti dua minggu belakangan ini... Aku terus bermimpi di batas alam sadarku. Merindukan, mengidamkan, menistakan diri untuk sebuah keajaiban yang sama dengan Cinderella. Pikiranku masih di awang-awang... Menerawang sejuta asa yang mengabu. Menjatuhkan dan memasrahkan diri pada peri-peri mimpi yang tak nyata, yang tak pernah ada! Sadarku selalu terguncang oleh nyanyian merdu peri-peri kecil yang senantiasa membuaiku di alamnya, alam yang tak pernah nyata...

Rabu, 02 September 2009

ada PLAGIAT lagee, Hugf..

"And through it all...
She offers me protection..
A lot of love and affection...
Whatever I'm right or wrong...."

Siapa sih yang g tau lagu ini? kebangetan..! ini laguY David archuleta yang judulnya 'angels'?! Masa sekarang ada band dari tanah air yang jadi plagiatornya lagu ini, huih?! kenapa sih band-band sekarang sukanya jadi plagiator? padahal, aku yaqinn 100%, tanpa jadi plagiator pun lagunya bisa bagus, asal waktu buat lagunya pake' hati dengan hati?! dan nggak mikirin materi?! Hugf..

Plagiator....plagoator... mungkin buat yang ga tau kalau lagu itu bukan plagiator bisa bilang lagunya bagus, tapi kalau uda tau, aaaaaaaaaaa........ jadi sebel?! Plagiator...plagiator..... banyak bangt c???? ada d'masiv, domino, vierra, dan sekarang NUMATA?!

Kalau ketauan niru, pasti bilangnya "bukan maksud hati mau niru.... tapi karena kita nge-fans sama bandnya dan suka dengerin lagunya, jadi waktu bikin lagu kebawa-bawa deh sama lagunya.... dan kita cuma terinspirasi", bla..bla...bla.... huh?@#%*!

NgaBuBuRiTtt.... part.2

Temen-temen ku jadi ngabuburit, nggak tau dimana?! tapi OoLey nggak ikut.... Ada kesalahpahaman! semoga tidak terjadi apa-apa, LAGI!

Selasa, 01 September 2009

NgaBuBuRiTtt....

Asikkknya... sama temen-temen ngabuburit di pantai?! itu baru rencana semoga aja beneran ke pantai. Soalnya, sore hari ini ni, aku sama temen-temen mau buka puasa di luar(sekalian hang-out, hallah :) ). Kalau jadi ke pantai nanti aku liatin fotonya deh... hehhehehehehe

CanCer

Turn away,
If you could get me a drink
Of water 'cause my lips are chapped and faded
Call my aunt Marie
Help her gather all my things
And burry me in all my favourite colours,
My sisters and my brothers, still,
I will not kiss you
'Cause the hardest part of this is leaving you

Now, turn away,
'Cause I'm awful just to see
'Cause all my hair abandoned all my body
Oh, my agony
Know that I will never marry
Baby, I'm just soggy from the chemo
But counting down the days to go
It just ain't living
And I just hope you know

That if you say
Goodbye today
I'd ask you to be true

'Cause the hardest part of this is leaving you
'Cause the hardest part of this is leaving you